Kongkow Bareng kapolsek Dengan Ojekers

Pesanggrahan – Sebagai langkah untuk menjalin dan menjaga hubungan yang baik dan harmonis antara kepolisian dengan para tukang ojek (ojekers) kapolsek pesanggrahan Kompol Dermawan Situmorang berkunjung ke pangkalan ojek dan kongkow bareng dengan para ojekers selasa (14/5/2013).

Kongkow bareng ini dilakukan kapolsek sebagai wadah atau tempat berdialog untuk menyerap segala masukan dan aspirasi serta informasi dari masyarakat yang sangat berharga seputar permasalahan kamtibmas yang ada.

Selain itu kapolsek juga menyampaikan himbauan tertib berlalu lintas untuk tetap mentaati peraturan saat berkendara dan mengutamakan keselamatan.

Facebook

Seo Services

Tidak ada komentar